Ziarah ke 5 Makam Lurah Kalurahan Pringombo terdahulu
Wardy 06 Desember 2023 13:38:57 WIB
Rabu Legi tanggal 6 Desember 2023, Pemerintah Kalurahan Pringombo melaksanakan Ziarah ke lima makam para Lurah terdahulu dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Kalurahan Pringombo ke-112.
Kegiatan ini dihadiri oleh Lurah Ermina Kristiani Susanti beserta seluruh Pamong Kalurahan Pringombo, dengan berpakaian adat jawa, yang dimulai pukul 09.30 WIB star dari Balai Kalurahan Pringombo Kapanewon Rongkop Kabupaten Gunungkidul, menuju ke lima makam para Lurah terdahulu.
Adapun makam Lurah yang di Ziarahi diawali dari Lurah yang pertama sebagai berikut :
- Kromoharjo, (makam keluarga di Pringombo A)
- Suwarto Sentono, (makam umum di Pakel)
- Kartikoyono, (makam umum di Pakel)
- Wigyo Sumarto, (makam keluarga di Ngelo Kayangan)
- Sadtijan Adi Sujanto, (makam umum di Pakel)
Semoga dengan melaksanakan ziarah ini kita mengenang dan mengingat kepada pendahulu kita yang telah menyumbangkan sumbangsih kepada Kalurahan Pringombo sehingga bisa seperti ini serta kita doakan semoga almarhum diampuni segala dosanya dan diterima disisinya….amin, ujar Ermina Kristiani Susanti. Dan kedepan Kalurahan Pringombo lebih maju. Tambahnya.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- BIMTEK ROPK Pelaksanaan BKK Dana Keistimewaan Tahun 2025
- Pelatihan Kader Kesehatan Jiwa
- Penelitian Fundamental Reguler Adopsi keuangan digital untuk optimalisasi pembiayaan petani tahun 2
- Penerimaan KKN Angkatan LXX Universitas Sanata Dharma Yogyakarta
- Pengajian Rutin Lintas Sektoral Lembaga di Kalurahan Pringombo Putaran ke 94
- Pembangunan Cor Rabat Beton Padukuhan Tirisan B
- Kelas Ibu Hamil di Kalurahan Pringombo