TAHAPAN PENGUMUMAN DPS PILKADA TAHUN 2020

Adminsida 19 September 2020 22:23:07 WIB

Pringombo (SidaSamekta)-Bahwa kegiatan Tahapan Pengumuman Daftar Pemilih Sementara (DPS) Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Gunungkidul Tahun 2020 dilakukan oleh PPS Kalurahan Pringombo.

Panitia Pemungutan Suara (PPS) Kalurahan Pringombo Kapanewon Rongkop bersama Panwas Desa, mengumumkan Daftar Pemilih Sementara (DPS) pada hari Sabtu, (19/09/2020) dengan menempelkan Model A.1.KWK (DPS) tempat-tempat setrategis yang sering dikunjungi masyarakat agar dapat bisa mengeceknya, seperti Balai Padukuhan se-Kalurahan Pringombo serta di pos-pos rundha.

PPS Kalurahan Pringombo Kapanewon Rongkop bersama Panwas Desa, dimulai pada tanggal 19 September 2020 dengan ini “MENGUMUMKAN” Daftar Pemilih Sementara untuk masyarakat Kalurahan Pringombo.

Untuk masyarakat Kalurahan Pringombo yang ingin mengecek namanya, apakah terdaftar dalam DPS maka silahkan kunjungi Balai Kalurahan Pringombo dan tempat-tempat strategis seperti Balai Padukuhan yang ada di Kalurahan Pringombo yang ditempeli DPS serta sekretariat PPS Kalurahan Pringombo.

Sukseskan PILKADA Kabupaten Gunungkidul Tahun 2020.

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung