BIMTEK PPDP PEMILIHAN BUPATI DAN WAKIL BUPATI GUNUNGKIDUL TAHUN 2020

Adminsida 15 Juli 2020 01:42:36 WIB

Pringombo(Sida Samekta), Bahwa pelaksanaan Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Gunungkidul dilaksanakan pada tanggal 9 Desember 2020, dalam pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Gunungkidul kini sudah sampai tahap Pemutakhiran Data Pemilih, Petugas Pemutakhiran Data Pemilih (PPDP) telah diadakan Bimtek Pemutakhiran Data Pemilih di Kapanewon Rongkop Kabupaten Gunugkidul pada hari Selasa, (14/7/20) dan Petugas PPDP akan melaksanakan Coklit dan mengunjungi warga sesuai jadwal yang ditentukan mulai tanggal 15 Juli 2020 sampai dengan tanggal 13 Agustus 2020, ke wilayah TPS masing-masing bahwa Kalurahan Pringombo dari sepuluh padukuhan ada sebelas TPS.

Sukseskan Coklit Pemutakhiran Data Pemilih Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Gunungkidul tahun 2020, Petugas Pemutakhiran Data Pemilih (PPDP) akan mengunjungi anda, siapkan Kartu Tanda Penduduk (KTP) dan Kartu Keluarga (KK) pastikan anda Terdaftar dalam Daftar Pemilih Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Gunungkidil Tahun 2020.

Mari cek nama anda, apakah sudah terdaftar sebagai pemilih pada pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Gunungkidul tahun 2020?..klik pada link berikut : https://lindungihakpilihmu.go.id pastikan anda terdaftar sebagai PEMILIH.

Dalam Pelaksanaan Pemutakhiran Data Pemilih Petugas Pemutakhiran Data Pemilih (PPDP) tetap mematuhi protokol kesehatan.

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung