Pendaftaran Anggota PPS Pemilu Tahun 2020
Wardy 15 Februari 2020 03:03:30 WIB
Pringombo (Sida Samekta)-PENGUMUMAN. Dalam rangka seleksi Calon Anggota Panitia Pemungutan Suara (PPS), untuk Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Gunungkidul Tahun 2020, Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Gunungkidul mengundang Warga Negara Indonesia yang memenuhi kualifikasi mendaftarkan diri menjadi anggota Panitia Pemungutan Suara di tingkat desa untuk Pemilihan Tahun 2020.
Tempat Pendaftaran :
- Kantor Kecamatan Rongkop pukul 08.00-15.00 WIB
( Hari Selasa, Rabu, Kamis dan Jumat tanggal 18-21 Februari 2020), dan (Hari Senin, 24 Februari 2020).
2. Kantor KPU Gunungkidul pukul 08.00-16.00 WIB, setiap hari buka tanggal 18-24 Februari 2020.
Syarat-syarat dan mekanisme pembentukan PPS dan pengumuman dan formulir pendaftaran dapat diunduh di website KPU Gunungkidul dengan alamat : www.kab-gunungkidul.kpu.go.id
Bagi masyarakat yang berminat untuk menjadi PPS dalam pelaksanaan Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Gunungkidul Tahun 2020, silahkan pantau pengumuman resmi dipapan pengumuman KPU Gunungkidul, Kecamatan, website dan media sosial KPU Gunungkidul.
Formulir dan form pendaftaran juga dapat di download didokumen lampiran dibawah ini.
Dokumen Lampiran : Pendaftaran Anggota PPS Pemilu Tahun 2020
Komentar atas Pendaftaran Anggota PPS Pemilu Tahun 2020
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Sosialisasi Pengendalian Antraks
- Syawalan Keluarga Besar Pemerintah Kalurahan Pringombo
- Pencairan BLT Dana Desa Bulan Januari - Maret 2025 di Kalurahan Pringombo
- Jam Kerja Bulan Ramadhan 1446 H
- Peraturan Kalurahan Pringombo Nomor 1 Tahun 2025
- Peraturan Kalurahan Pringombo Nomor 6 Tahun 2024
- Ucapan Selamat Atas Pelantikan Bupati dan Wakil Bupati